Pencarian berdasarkan :
Pencarian terakhir:
Penggemar Agatha Christie pasti mengenal Hercule Poirot. Kecerdasan dan kejelian analisis Poirot sebagai detektif swasta memikat para pembaca di seluruh dunia sejak kemunculannya pertama kali dalam The Mysterios Affair at Styles( Misteri di Styles).