Dalam penyajian buku ajar statistika ini penulis menerapkan beberapa konsep yang berbeda dengan buku ajar statistika lainnya yang berbahasa indonesia. Buku ini memiliki ruang lingkup konsep penelitian dari ilmu statistika hingga macam-macam data probilitas yang terbagi menjadi sepuluh bab.